Monthly Archives: August 2021

Rangga F.M Jaladara, Peraih Medali pada Ajang Kejuaraan Nasional

Selamat kepada Rangga Firdauz Mahatma Jaladara Mahasiswa Prodi S1 Teknik Informatika ITTP yang Meraih Medali Perunggu (Bronze) dalam Ajang Kejuaraan Nasional Menembak Perbakin 2021 di Jakarta. Pada tanggal 19...

Sosialisasi MBKM dan Peminatan

Pada hari Kamis, 19 Agustus 2021 diadakan Sosialisasi MBKM dan Peminatan untuk Prodi Informatika. Dengan poin pembahasan sebagai berikut : Kurikulum 2021 Program MBKM KKN Tematik ITTP Kelas ICT...

Sosialisasi HMIF “Berkembang Bersama Organisasi Mahasiswa”

Pada hari Rabu, 18 Agusutus 2021 diadakan sosialisasi dari Himpunan Mahasiswa Informatika. Sosialisasi “Berkembang Bersama Organisasi Mahasiswa” ini diadakan dengan tujuan untuk memberitahukan bahwa pentingnya berorganisasi serta benefit dari...

Webinar “Kenalan Yukk Sama Enterprise Architecture”

Webinar ini diselenggarakan oleh Sircle Institut Teknologi Telkom Purwokerto dari divisi TKSE (Tata Kelola dan Sistem Enterprise) yang mengacu pada IS Developer dan Pengelolaan Information Management. Tujuan dari webinar...

SOSIALISASI MBKM & PEMINATAN

[SOSIALISASI MBKM & PEMINATAN] SEMANGAT PAGI! Hallo, sobat informatika ??Gimana nih kabarnya ? Semoga kalian sehat selalu ya. Sebentar lagi akan ada pemilihan minat dan kegiatan MBKM. Bagi kalian...

BEDAH BUKU Mengukur Usability Perangkat Lunak

Pada hari Sabtu, 14 Agustus 2021 mulai pukul 09.00 WIB acara bedah buku Mengukur Usability Perangkat Lunak dilaksanakan dengan lancar. Narasumber dari acara tersebut ialah Dr. Tenia Wahyuningrum, S.Kom....

OPEN RECRUITMEN STAFF DPM FIF PERIODE 2021/2022

[OPEN RECRUITMENT DPM FIF ITTP] Halo warga FIF !! ??Open Recruitment Staff Dewan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Informatika periode 2021/2022 telah dibuka.Bagi kalian yang tertarik dan ingin bergabung menjadi pengurus...